Sabtu, 12 Januari 2013

sawah indah


Karya seni yang indah juga kreatif ini tidak hanya keren tapi sangat detail sekali dalam pengerjaanya, dan tentunya tidak dikerjakan seorang diri, pernah pada tahun 2007 jumlah petani yang dikerahkan sekitar 700 petani untuk menyelesaikan satu karya seni lukis sawah ini.
pemandangan sawah indah di salah satu kota Jepang, Inakadate.

Jumat, 04 Januari 2013

HUTAN


Hutan adalah Sebuah yang ditumbuhi dengan lebat oleh pepohonan dan tumbuhan lainnya. Kawasan-kawasan semacam ini terdapat di wilayah-wilayah yang luas didunia dan berfungsi sebagai penampung karbon dioksida, habitat hewan, modulator arus hidrologika, serta pelestari tanah, dan merupakan salah satu aspek biosfer bumi yang paling penting.

Hijau Bumiku, Hijau Indonesiaku

28 November merupakan Hari Menanam Pohon Indonesia, untuk memperingati hari ini anak-anak di Sekolah Alam Cikeas ikut berpartisipasi. Mereka membawa tanaman dari sekolah untuk di tanam kembali.

Kegiatan penghijauan ini dimulai dari kelas Play Group & TK. Dengan senang hati dan penuh semangat anak-anak mereka melakukannya. Ada yang ingin pohonnya di tanam sendiri di rumah ada juga yang ingin membagi tanaman kepada tetangga atau saudara.

Tanaman yang dibawa dilengkapi dengan kartu ajakan menanam pohon yang mereka warnai dan dibuat sendiri.
Mencintai lingkungan dengan menanam pohon, inilah aksi nyata yang dilakukan Sekolah Alam Cikeas untuk menyelamatkan bumi. Biarpun masih kecil, anak-anak PG & TK sudah berjasa untuk negeri ini. 

Mari tularkan virus menanam pohon dan mencintai lingkungan agar anak-anak tetap bisa menikmati keindahan bumi, sejuknya udara, sampai mereka dewasa nanti

Alam Kalimantan yang masih diselimuti warna hijau membentang luas, tetapi sayang warna hijau itu bukan pepohonan yang lebat cuma sekedar bentangan luas padang rumput dan beberapa pepohonan.

Kementerian Lingkungan Hidup mengeluarkan outlet mengenai penanganan Banjir dan longsor pada tahun 2012.

Kementerian Lingkungan Hidup mengeluarkan outlet mengenai penanganan Banjir dan longsor pada tahun 2012. Outlet ini dikeluarkan oleh Deputi Bidang Pengendalian Kerusakan dan Perubahan Iklim Kementerian Lingkungan Hidup. Adapun  inti outlet tersebut terdiri dari 6 poin antara lain 1. Potensi banjir dan longsor di Indonesia, 2. Potensi Banjir dan longsor di Jawa, 3. Potensi banjir dan longsor di DKI Jakarta,  4. Permasalahan kerusakan dan pencemaran di DAS Ciliwung, 5.Perubahan tutupan Hutan dan Permukiman di DAS Ciliwung,pada tahun 2000-2010 dan terakhir tawaran 6. Solusinya.

Rabu, 02 Januari 2013

Mozambik

Mozambik Jika Anda mencari kawasan perburuan yang ideal, Mozambik adalah tempatnya. Secara detail kawasan buru ini berupa hamparan rawa, hutan rimba, yang juga banyak ditumbuhi oleh pohon palem. Kawasan ini merupakan salah satu tempat yang banyak dikunjungi oleh para pemburu, dan merupakan penopang pendapatan bagi negara Mozambik

Hutan Montenegro

Hutan ‘Perawan’ Montenegro Montenegro adalah sebuah negara yang terletak di kawasan Eropa Tenggara, salah satu negara kecil dengan kawasan hutan raya yang indah dan kaya akan hayati. Banyak spesies binatang yang dapat kita temukan di dalamnya seperti burung dara, bebek, puyu serta binatang liar lainnya seperti beruang, babi, rusa, kelinci dan serigala.

Manfaat Go Green

Manfaat Go Green adalah menjadikan bumi ini bersih dan hijau,mengurangi dampak Global Warming, lalu akhir-akhir ini kita sering merasakan panas nya terik matahari dari pada yang dulu,ini menandakan bahwa lapisan ozon yang ada di bumi ini semakin menipis. Salah satu bukti terjadi pemanasan global adalah iklim yang tidak dapat di prediksi lagi dengan adanya musim kemarau yang berkepanjangan, mencairnya es di kutub yang mengakibatkan penambahan volume laut, beruang kutub sudah tidak nyaman lagi untuk tinggal di habitatnya, terjadi banjir di daerah yang selama ini belum pernah terjadi banjir dll.
Hindari penggunaan kantong plastik saat berberlanja, gantikan dengan kardus. Plastik merupakan salah satu zat yang sulit di urai oleh bakteri dan mineral-mineral dari tanah, sama halnya streoform baru dapat terurai setelah melewati umur 105 tahun. Hati-hati yang suka beli Pop Mie, kalau mau di rebus mending pindahkan ke kaca agar tidak terkena racun.
Hutan amazon,brazil hutan hujan tropis amazon yang berlokasi di brazil yang juga terkenal sebagai amazonia . Tempat ini juga terkenal sebagai gudangnya sumber daya alam dan hampir 20 % oksigen diseluruh dunia ini dihasilkan dari hutan hujan tropis ini. Dihuni oleh ratusan spesies hewan , tumbuhan , reptil, ampibi dan mamalia ,tentunya sangat menarik bagi pecinta keindahan alam .hutan ini menutupi wilayah yang sangat luas dan penuh dengan kekayaan alami yang akan membuat anda segar kembali setelah mengunjungi tempat itu, merupakan destinasi ekowisata yang cukup menakjubkan dan sangat menarik untuk dikunjungi.
Gunakan Teknologi ramah lingkungan, Paling tidak hal terkecil yang bisa kita lakukan adalah mematikan lampu saat tidur, ada manfaatnya yaitu apabila mematikan lampu saat itu baik bagi kesehatan mata, karena mata kita dapat beristirahat dengan penuh
Tanam, tumbuhan di taman rumah kita. Tanaman dan tumbuhan berfungsi sebagai pemancar oksigen bersih, akan lebih baik lagi bila yang ditanam itu pohon, karena pohon akan menjaga kulaitas air kita. selain itu oksigen bersih yang di hasilnyapun jauh lebih bersar. Pohon yang paling mudah tumbuh dan ga bandel setau kang salman itu pohon kersen. tumbuhnya cepet, dan buahnya manis.
Anggrek hitam (Coelogyne Pandurata) Anggrek ini hanya tumbuh di Pulau Kalimantan dan menjadi maskot Provinsi Kaltim. Meski masih bisa ditemukan di cagar alam Kersik Luway, jumlahnya dalam tahap yang memprihatinkan. Kayu ulin atau kayu besi (Eusideroxylon zwageri) juga masuk dalam spesies yang nyaris musnah. Kelangkaan kayu ini bahkan lebih terasa karena mengandung nilai ekonomi tinggi. "Buah-buahan liar seperti rambutan, durian, dan menteng hutan, juga terancam populasinya karena proses pengambilan yang kurang baik dari warga sekitar," tambah Ismayadi. Sayangnya dengan kondisi semacam ini, Kemenhut sulit menerapkan kebijakan sebagai bentuk pencegahan perusakan lebih lanjut. Sejak otonomi daerah diterapkan sepuluh tahun lalu, Kemenhut hanya bisa memberi saran atau masukan. Jika pun ada Keputusan Menteri (Kepmen), belum ada yang sifatnya nyata untuk konservasi tumbuhan yang belum dikenal. Malah, saat ini lebih subur pembangunan tambang batu bara, penebangan hutan untuk kelapa sawit, dan perkebunan karet.

pemanasan global

Pemanasan Global Ancam Keberlangsungan Spesies di Kalimantan Hutan tropis di KALIMANTAN Suhu yang menghangat di Samudera Hindia dan tingginya frekuensi El Nino menyebabkan kondisi kering di hutan Kalimantan. Ini menyebabkan beberapa spesies terancam keberlangsungan hidupnya karena sulit beradaptasi dengan panasnya Bumi. Menurut hasil penelitian yang diterbitkan Journal of Geophysical Research-Biogeosciences, deforestasi menyebabkan hutan Kalimantan sudah terlalu rusak. Masa depan hutan ini sekarang mulai meredup. "Bahkan spesies pohon yang bisa beradaptasi dengan cuaca kering masih berisiko punah," demikian pernyataan yang dirilis American Geophysical Union (AGU), Rabu (18/7). "Sebagian kecil spesies yang tidak bisa beradaptasi, berada dalam risiko terancam punah lebih besar." Hasil ini tidaklah mengejutkan karena pernah terjadi di Hutan Amazon, Amerika Selatan. Ada spesies yang sulit beradaptasi dengan kekeringan dan kebakaran hutan. Dikatakan Ismayadi Samsoedin dari Badan Litbang Kementerian Kehutanan, memang ada beberapa spesies yang kini masuk endangered di Kalimantan. "Anggrek hitam (Coelogyne pandurata) yang dulu terkenal di Kalimantan Timur kini jadi berkurang populasinya karena perubahan iklim," katanya saat berbincang dengan National Geographic Indonesia,

GO GREEN


                    http://www.gogreenindonesiaku.com/images/ex-banner-go-green-indonesia-2.jpg

Mungkin pastinya pernah anda baca, dengar & ketahui apa itu Go Green'
Jadi Please...,1x lagi teman2 semua,
dengan ajakan ini, kiranya dapat men'support & men'sukseskan ajakan untuk hidup lebih HIJAU, lebih BERSIH & STOP Global Warming".
Dengan kesadaran yang tinggi kita sebagai anak bangsa yang masih memiliki Rasa & Jiwa Patriotisme sebagai generasi penerus bangsa untuk bersama2 menjadi; Pahlawan Tanpa Tanda Jasa' untuk Berbakti dalam Misi menyelamatkan Bumi Tercinta Ibu Pertiwi dan Anak Cucu kita dengan Go Green INDONESIA KU'
Ayo..Teman semua, terus suarakan Misi Go Green INDONESIA KU'
Bumi & Anak Cucu kita membutuhkan kita semua untuk :
*Be Green >> Tanam 1 Pohon.
*For Clean >> Buang Sampah Jangan Sembarangan' & Pisahkan Sampah Organik & Non Organik.
Dengan melakukan tindakan nyata' :
TANAM 1 POHON " untuk SEUMUR HIDUP ANDA = 1 Bakti untuk Bumi Indonesia Ibu Pertiwi + 1 Bukti Cinta pada Anak Cucu.
Jangan Tunda, Sampe Lupa".
Mohon untuk teman2 sebagai Pemerhati, Relawan, Aktivis dan Pecinta Lingkungan untuk dapat kiranya Sharing', baik berupa Berita, Opini, Foto2 & Informasi tentang Lingkungan.
Ayo...terus suarakan, Go Green INDONESIA KU'
Untuk Membuat Indonesia Lebih Hijau & Bersih.